Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI SIAK SRI INDRAPURA
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Pemohon Termohon Status Perkara
25/Pdt.P/2024/PN Sak YOHN S PARLINDUNGAN Persidangan
Tanggal Pendaftaran Selasa, 21 Mei 2024
Klasifikasi Perkara Lain-Lain
Nomor Perkara 25/Pdt.P/2024/PN Sak
Tanggal Surat Rabu, 15 Mei 2024
Nomor Surat
Pemohon
NoNama
1YOHN S PARLINDUNGAN
Kuasa Hukum Pemohon
Termohon
Kuasa Hukum Termohon
Petitum
  1. Mengabulkan Permohonan Pemohon;
  2. Menetapkan Pemohon YOHN S PARLINDUNGAN adalah sebagai wali terhadap anak yang bernama RISKI GUSTI RANDA MANURUNG, Lahir di,Tempat dan Tanggal Lahir di PD. Mahondang Tanggal 27 Agustus 2006, Jenis Kelamin, Laki-laki anak dari pasangan suami istri ROBINSON MANURUNG dan RUMINTANG NAINGGOLAN Khusus untuk mendaftar dan menanda tangani semua persyaratan administrasi yang diperlukan dalam seleksi calon TNI / POLRI;
  3. Membebankan biaya-biaya yang timbul akibat permohonan ini kepada Pemohon.
Pihak Dipublikasikan Ya
Prodeo Tidak